Camat Setia janji Menghadiri Kegiatan Penandatanganan Deklarasi Komitmen Kabupaten Ramah Perempuan dan Layak Anak Kab.Asahan


 Camat Setia janji (Bambang Sujarwo, SE) Menghadiri Kegiatan Penandatanganan Deklarasi Komitmen Penyelenggaraan Kabupaten Ramah Perempuan dan Layak Anak Kabupaten Asahan , yang dibuka oleh Bapak Bupati Asahan, di Aula Melati, Senin 19 September 2022.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama