Rapat Koordinasi Pemerintahan Kecamatan Setia Janji Bulan September 2024


 Camat Setia Janji (Erric Yudhistira Nugraha, S. STP) Memimpin Rapat Koordinasi Pemerintahan Kecamatan Setia Janji Bulan September 2024, yang diikuti oleh Perangkat Kecamatan, Kepala Desa dan Perangkat Desa se Kecamatan Setia Janji, Senin 2 September 2024

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama